GfrpGSziTpz0GUWoGUYpGUW5Gi==

TV SYEKH BURHANUDDIN MEWARISI PENDIDIKAN ULAMA UNTUK UMAT BEBASIS TEKNOLOGI OLEH :ROBI HIRAWAN.M,Pd



OKESINERGI.COM-Menebarkan Hikmah dari Ulama Minang kabau untuk dunia, TV Syekh Burhanuddin akan muncul sebagai media online untuk menebarkan hikmah ajaran Syehk Burhanuddin untuk umat. (minggu 13 april 2025 Lega 2 Bistro, kafe dengan arsitektur perpaduan modern dan etnik Minang)

TV Syekh Burhanuddin bukan sekadar media baru, melainkan ruang dakwah baru yang menyambung sanad spiritual dan intelektual ulama Minangkabau dengan zaman digital. Ia adalah proyek warisan, pendidikan, dan transformasi umat berbasis tradisi dan teknologi.

Media, dalam berbagai bentuknya cetak, elektronik, digital memiliki peran strategis dalam membentuk persepsi, menyebarkan informasi, dan memobilisasi masyarakat. Dalam konteks pendidikan Islam dan gerakan keumatan, media bukan hanya alat bantu, tetapi menjadi instrumen dakwah dan transformasi sosial.

Pendidikan Islam dalam Era Digital.

Akses Informasi: Media memudahkan masyarakat mengakses ilmu keislaman dari berbagai sumber terpercaya, termasuk kajian ulama, kitab-kitab klasik, hingga fatwa kontemporer.

Dengan Tagline Cahaya hikmah, menebar Hikmah dari Ulama Minang kabau untuk dunia.

Berkumpulnya sejumlah Ulama adalah awal dari sebuah gerakan kebudayaan, dakwah, dan pendidikan Islam berbasis lokal. Untuk mengeluarkan ide dan gagasan di antara mereka, sosok yang menjadi sentral adalah Prof. DR. H. Duski Samad, M.Ag, Ketua Yayasan dan Penanggung Jawab penuh dari inisiatif ini. Dikenal sebagai akademisi kharismatik dan orator ulung, beliau hadir dengan jubah putih sederhana, membawa aura keilmuan dan ketegasan.

Di sampingnya, dua tokoh yang tak kalah penting duduk menyimak dan berdiskusi hangat: DR. Roni Faslah, sang Pimpinan Redaksi, dan Damanhuri Tuanku Mudo, SH, tokoh muda karismatik yang dikenal sebagai aktivis sosial dan budaya Minangkabau.

Visi menjadi media rujukan dalam pelestarian, pengebangan, dan penyebaran nilai-nilai PROFIL SYEKH BURHANUDDIN DALAM MEDIA

Berikut penjelasan singkat dan sistematis tentang Syekh Burhanuddin Ulakan dan pengaruh paham keagamaannya.

Visi di atas dipertegas dengan MISI:

1. Menyajikan informasi pendidikan, dakwah, kajian, kearifan lokal dan sejarah keulamaan Syekh Burhanuddin.

2. Menjadi platform literasi Islam moderat berbasis pendidikan, tradisi dan intelektualisme Surau, Halaqah, Pondok Pesantren dan Tuanku

3. Mengembang kan dakwah kreatif dan edukatif untuk generasi muda, kaum milinial, dan pegiat media sosial melalui media digital.

4. Memfasilitasi jejaring keilmuan, alumni, dan institusi yang mengusung nilai-nilai tasawuf, tarbiyah, dan tarekat dan tradisi keulamaan Syekh Burhanuddin dan ahlussunah wal jamaah. 

5. Mendukung pengembangan ekonomi syariah, pendidikan, dan zakat sebagai pilar kemandirian umat.

Pembelajaran Fleksibel: E-learning, video dakwah, podcast, dan platform belajar daring menjadi sarana efektif dalam menjangkau generasi muda yang melek teknologi.


Internalisasi Nilai: Melalui konten visual dan audio yang menarik, nilai-nilai Islam seperti akhlak, tauhid, dan syariah dapat ditanamkan lebih kuat dan kontekstual.


Media dan Gerakan Keumatan dengan membangun Kesadaran Media berperan penting dalam menyuarakan isu-isu keumatan.



Type above and press Enter to search.